Berita Bekasi Nomor Satu
Bekasi  

DPRD Pertanyakan 400 Kuota P3K ke BKN, Selebihnya Nganggur?

Ketua Fraksi PKS DPRD Kota Bekasi Sardi Efendi.

 

RADARBEKASI.ID, BEKASI TIMUR – DPRD Kota Bekasi mempertanyakan kuota 400 untuk Pegawai Pemerintah Perjanjian Kerja (P3K) yang diajukan Pemkot Bekasi ke Badan Kepegawaian Nasional (BKN).

Ketua Fraksi PKS Sardi Efendi menyatakan jumlah P3K yang diajukan Pemkit Bekasi ke BKN yang hanya 400 tidak sebanding dengan jumlah total TKK di Kota Bekasi saat yang jumlahnya mencapai 13.500.

“Jumlah TKK se-Kota Bekasi 13.500. Yang diajukan hanya 400. Selebihnya menganggur?,” tanya Sardi Efendi yang juga anggota Komisi 1.

Menurut legislator PKS ini, jumlah TKK yang diajukan untuk menjadi P3K tahun ini ke BKN ini sangat kecil. Padahal, keberadaan TKK sangat membantu kinerja Pemkot Bekasi. (rbs)